HOME

Kembali ke Materi Multiple Intelligences

 

Rangkaian Materi Multiple Intelligences

Oleh: Meilania meilania@telkom.net

 

 

Fokus penggunaan Multiple Intelligences

dalam 3 periode perkembangan anak

 

 

 

 

 

< 7 tahun

 

 

 

8 – 14 tahun

 

 

 

 

 

*      14 tahun

 

TAHAP

 

Eksplorasi

 

Spesialisasi

 

Sintesis

 

 

 

 

PROSES

Mengenali kecenderungan anak

Menumbuhkan bakat / minat anak

Menerapkan practical intelligence

 

 

 

 

TUJUAN

Anak mengenal dirinya

 

Anak memiliki kompetensi dalam bidang yg diminatinya

MANDIRI

 

MANFAAT

 

Percaya Diri (PeDe)

Meningkatkan Harga Diri

Mampu menerima serta mengembangkan diri sendiri

 

 

Untuk detail penjelasan mengenai fokus penerapan Teori MI dalam 3 periode perkembangan anak di atas, silakan bacaKecerdasan Majemuk: Teori dalam Praktekkarangan Howard Gardner, khususnya pada Bagian II:

Bab 6  Munculnya dan Pemeliharaan Kecerdasan Majemuk di Masa Balita:

Pendekatan Proyek Spectrum

Bab 7  Sekolah Dasar: Pendekatan Proyek dalam Lingkungan Sekolah Key

Bab 8  Mendekati Sekolah dengan Cerdik: Kecerdasan Praktis di Tingkat Sekolah Menengah